Perawatan Spesial

Tahukah Anda bahwa produksi kolagen mulai menurun 1 % setiap tahun dimulai sewaktu kita masuk ke usia 20-an ? Kolagen merupakan bahan utama yang menjaga elastisitas kulit kita sehingga terlihat kencang, bayangkan saja apa yang akan terjadi dengan wajah Anda apabila tidak melakukan perawatan. Kami menyediakan berbagai macam perawatan spesial untuk mengatasi berbagai masalah kulit Anda dan di awaasi langsung oleh Juliana Yu seorang pakar kecantikan berpengalaman puluhan tahun.

Masalah Kulit dan Solusinya

Apapun masalah kulit yang Anda hadapi, kami siap membantu dengan aman, menggunakan berbagai bahan natural serta di tangani langsung oleh dermatologist berpengalaman. Pelayanan professional sejak Anda datang ke klinik kami serta pasca perawatan, Anda tetap akan di pantau oleh Ahli kami sehingga semua perkembangan Anda tetap dalam pengawasan. Nikmati perawatan kelas satu ditangani oleh pakar kecantikan Anda Juliana Yu yang sudah berpengalaman selama 20 tahun.

Social Media Kami
Pusat Perawatan Wajah dan Kecantikan Skinovation Thamrin Residence
Office Park Blok A no. 10
Jl. Kebon Kacang Raya
Central Jakarta, Indonesia

Lihat Peta
Jam Kerja Mon - Sat : 10am - 6.30pm
Sunday : Closed

© skinovation.co.id